BerandaLOKER S1Lowongan Kerja Integragroup Indonesia

Lowongan Kerja Integragroup Indonesia

Lowongan Kerja Integragroup Indonesia – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Lowongan Kerja Integragroup Indonesia

Lowongan Kerja terbaru bulan Februari 2021 kali ini datang dari Integragroup Indonesia merupakan perusahaan Grup Manufaktur dan Eksportir Furnitur terkemuka. Integragroup Indonesia memproduksi berbagai macam produk inovatif berkualitas dari ruang tamu, ruang makan, kamar tidur / casegood, furnitur rotan / anyaman, pintu dan komponen bangunan. Area Produksi Integragroup Indonesia mencakup lebih dari 250.000 m2. Saat ini   Integragroup Indonesia Sedang membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:

1. Produksi Manager (KODE : PRDM_01)

Kualifikasi :

  • Pengalaman minimal 3 Tahun sebagai Spv/ Asst. Manager/ Manager Produksi di Perusahaan Furniture/wood

2. Engineering Asst. Manager (ENGM_02)

  • Kualifikasi :
  • Pengalaman minimal 3 Tahun sebagai  Spv/Asst. Manager/Manager Engineering/Maintenance di Perusahaan Furniture/wood

3. Rnd Staff (KODE: RD_03) – Penempatan Sidoarjo

4. QA Staff (KODE : QA_04) – Penempatan Sidoarjo

5. Business Development Officer (Kode : BSD_05) – Penempatan Lamongan

Kualifikasi :

  • Diutamakan Pengalaman minimal 1 Tahun Di Divisi Business Development/Marketing (Lebih disukai dimanufacturing)

6. PPIC Staff (KODE : PPIC_06) – Penempatan Lamongan

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Tehnik Industri/ Accouting
  • Diutamakan pengalaman di PPIC, minimal 1 Tahun ( Fresh graduate dipersilahkan)

7. Exim Staff (KODE : EXIM_07) – Penempatan Sidoarjo

Kualifikasi :

  • Diutamakan pengalaman minimal 1 Tahun Di Bagian Export

8. Accounting Staff (KODE : ACCST_08)

  • Kualifikasi :
  • Pendidikan minimal S1 Accounting

9. Sampel Maker Operator (SMPLO_09)

Kualifikasi :

  • Pengalaman minimal 2 Tahun Sebagai sampel maker di perusaan furniture

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Posisi Lainnya

Cara Daftar:

  • Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran kerja kalian melalui email berikut: recruitment@iil.co.id dengan subject Kode Posisi yang dilamar

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi  dan persyaratan

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!