Madingloker
Beranda LOKER S1 Lowongan Kerja Indonesia Eximbank

Lowongan Kerja Indonesia Eximbank

Lowongan Indonesia Eximbank – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Lowongan Kerja Indonesia Eximbank

Lowongan Kerja terbaru bulan Mei 2021 kali ini bersumber dari Indonesia Eximbank merupakan lembaga yang menyediakan jasa pembiayaan ekspor nasional bagi badan usaha, baik badan hukum maupun non badan hukum, termasuk yang berdomisili di dalam dan di luar wilayah Indonesia. Dengan menawarkan layanan tersebut, Indonesia Eximbank bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan perdagangan luar negeri Indonesia dan meningkatkan daya saing antar pelaku usaha, sekaligus berperan sebagai fasilitator kebijakan pemerintah yang berfokus pada ekspor. Saat ini Indonesia Eximbank sedang membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:

Leaders For Tomorrow Batch 2 (Management Trainee Program)

Qualifications :

  • S1/S2 graduates from reputable universities (grade A), with minimum IPK 3,25 out of 4,00
  • Maximum age for selection:
    • Not more than 25 years old for Graduates (S1), on July 31, 2021
    • Not more than 27 years old for Postgraduates (S2), on July 31, 2021
  • Remain to be unmarried during the Program 
  • Minimum TOEFL score is 550 or minimum IELTS score is 6 or minimum TOEIC score is 605 (basic working proficiency)
  • Have academic excellence and be active in non-academic activities
  • Have the ability such as critical thinking, problem solving, good in communications, teamwork, collaboration while able to work independently to meet job targets.
  • Willing to be relocated all over Indonesia

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Posisi Lainnya

Cara Daftar:

  • Jika berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan daftar melalui link berikut ini: DAFTAR

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi  dan persyaratan
  • Batas akhir pendaftaran 28 Mei 2021

Join Telegram "Madingloker Official", agar tidak ketinggalan update loker terbaru

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!