Lowongan Kerja PT Borneo Jet Express (J&T Express) – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.
Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.
Lowongan Kerja PT Borneo Jet Express (J&T Express)
Lowongan Kerja terbaru bulan September 2021 kali ini bersumber dari J&T Express merupakan salah satu perusahaan yang ada di Indonesia sebagai perusahaan multinasional yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 20 Agustus 2015. Perusahaan ini umumnya bergerak di bidang logistik. J&T Express sendiri merupakan perusahaan jasa ekspedisi pengiriman yang lumayan baru di Indonesia namun sudah memiliki nama yang cukup terkenal. Sebagai perusahaan jasa ekspedisi yang baru diindonesia, tentunya banyak hal yang harus dilakukan J&T Express Indonesia untuk melakukan ekspansi bisnisnya agar lebih dikenal masyarakat luas. Saat ini PT Borneo Jet Express (J&T Express) sedang membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:
1. Admin Finance
Kualifikasi :
- Pria, usia 20 – 30 tahun
- Berpenampilan menarik
- Pendidikan minimal D3/S1 Ekonomi
- IPK minimal 3.00
- Sehat jasmani dan rohani
- Rajin, jujur dan bertanggung jawab
- Siap bekerja secara tim ataupun mandiri
- Siap bekerja dibawah tekanan
- Diutamakan berasal dari daerah yang akan ditempatkan
- Memiliki pengalama kerja minimal 1 tahun dibidang yang sama
Lokasi Penempatan :
- Sukandu
- Sungai Kunyit-Mempawah
- Pontianak-Kubu Raya
- Sandai-Ketapang
2. Staff Quality Control & Network
Kualifikasi :
- Pria & Wanita
- Usia 22 – 28 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Pendidikan minimal D3 Informatika
- IPK minimal 2.75
- Ramah, gesit dan cekatan
- Siap bekerja Tim ataupun mandiri
- Siap bekerja dibawah tekanan
- Memiliki kemampuan analisa
- Menguasai Ms Excel dengan baik
- Memiliki semangat kerja yang tinggi
Berkas Lamaran :
- Surat lamaran
- Daftar riwayat hidup (CV)
- Pas photo 4×6 latar merah (1 lembar)
- FC KTP & NPWP
- FC Ijazah & Transkip Nilai Pendidikan Terakhir
- FC SKCK Terbaru
- FC Kartu Keluarga (KK)
- Surat keterangan sehat terbaru
- Surat pengalaman kerja (Wajib)
Cara Daftar:
- Jika kalian berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran kerja kalian ke:
- PT Borneo Jet Exprees (J&T Express)
Jl Adi Sucipto KM 5.5, Kec. Sungai Raya. Kab. Kubu Raya
Kalimantan Barat (Kantor Pusat Pontianak)
Catatan
- Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
- Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan
Join Telegram Madingloker Offical : Join Us