BerandaINSTANSILowongan Kerja Sekretariat Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus

Lowongan Kerja Sekretariat Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus

Lowongan Kerja Sekretariat Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Lowongan Kerja Sekretariat Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus

Lowongan Kerja terbaru bulan Januari 2022 kali ini datang dari Sekretariat Dewan Nasional KEK, Untuk mendukung kelancaran pelaksanaan Dewan Nasional dibentuk Sekretariat Dewan Nasional KEK melalui Peraturan Presiden No. 33 Tahun 2010 dengan beberapa perubahannya. Sekretariat Dewan Nasional secara teknis operasional berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Ketua Dewan Nasional dan secara administratif berkedudukan di Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian. Sekretariat Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus sedang membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:


1. Tenaga Pendukung Hukum

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1/S2 Ilmu Hukum (diutamakan S2)
  • IPK minimal 3,20 dari skala 4,00
  • Mampu mengoperasikan computer (Ms. Office)
  • Minimal TOEFL 525 atau IELTS minimal 6
  • Memiliki motivasi kerja yang baik
  • Memiliki kemampuan presentasi yang baik
  • Mampu bekerja independen dan efektif bekerja dalam tim
  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi ASN

2. Tenaga Pendukung Perpajakan/Kepabean & Cukai

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1/S2 Ilmu Administrasi Fiskal, S1/S2 Ilmu Administrasi Niaga, S1/S2 Ilmu Administrasi Negara, S1/S2 Perpajakan, S2 Magister Administrasi Bisnis
  • IPK minimal 3,20 dari skala 4,00
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun dibidang pajak dan/atau kepabeanan terkait konsultasi, bimbingan, perencanaan, pemanfaatan fasilitas, keberatan, dan banding
  • Memiliki wawasan yang baik mengenai peraturan perpajakan dan/atau kepabeanan cukai di Indonesia
  • Mampu mengoperasikan computer (Ms. Office)
  • Minimal TOEFL 525 atau IELTS minimal 6
  • Memiliki motivasi kerja yang baik
  • Memiliki kemampuan presentasi yang baik
  • Mampu bekerja independen dan efektif bekerja dalam tim
  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi ASN

3. Tenaga Pendukung Sekretaris Pimpinan

Kualifikasi :

  • Belum menikah dengan usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal D3 lulusan Sekretaris atau S1 jurusan Komunikasi/Manajemen
  • Berpengalaman bekerja minimal 2 tahun
  • Memiliki kemampuan kesekretariatan, komunikasi, dan ingatan yang baik
  • Memiliki kemampuan Menyusun database sederhana
  • Mampu mengoperasikan komputer (Ms. Office dan platform meeting virtual)
  • Minimal TOEFL 525 atau IELTS minimal 6
  • Berpenampilan menarik, disiplin, dan cekatan
  • Memiliki NPWP atau bersedia membuat NPWP jika belum memiliki dan dinyatakan diterima
  • Memiliki motivasi kerja yang baik
  • Mampu bekerja independen dan efektif bekerja dalam tim
  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi ASN

4. Tenaga Pendukung Supply Chain

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S2 Teknik Industri, S2 Manajemen Rantai Pasok, S2 Logistik, S2 Manajemen Operasi, S2 Manajemen Logistik
  • IPK minimal 3,20 dari skala 4,00
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang Teknik Industri dan/atau Rantai Pasok
  • Memahami manajemen operasional, manajemen inovasi, manajemen logistic, perencanaan dan pengendalian produksi dan ekonomi teknik
  • Mampu mengoperasikan computer (Ms. Office)
  • Memiliki kemampuan dalam mendesain paparan dan infografis yang informatif dan komunikatif
  • Minimal TOEFL 525 atau IELTS minimal 6
  • Memiliki motivasi kerja yang baik
  • Memiliki kemampuan presentasi yang baik
  • Mampu bekerja independen dan efektif bekerja dalam tim
  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi ASN

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya


Cara Daftar:

Jika kalian berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan daftar secara online melalui link berikut ini:

DAFTAR

Batas akhir pendaftaran 24 Januari 2022
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.

Join Telegram Madingloker Offical : Join Us

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!