BerandaBUMNLowongan Kerja Bank BRI | Frontliner | Lulusan SMA/SMK - S1

Lowongan Kerja Bank BRI | Frontliner | Lulusan SMA/SMK – S1

Lowongan Kerja Terbaru Bank BRI. Untuk bisa bekerja di perusahaan impian, kita membutuhkan usaha keras dan perjuangan tiada henti. Apa lagi jika perusahaan yang kita impikan merupakan salah satu perusahaan bonafit, tentu akan banyak persaingan untuk bisa masuk keperusahaan tersebut.

Madingloker.com selalu berusaha untuk menjadi yang terdepan dalam menginformasikan informasi lowongan kerja. Kami juga terus berupaya untuk selalu menginformasikan Lowongan Kerja SMA/SMK, Lowongan Kerja D3, Lowongan Kerja S1, bahkan informasi lowongan kerja untuk professional baik dari Swasta maupun BUMN secara up to date.

Lowongan Kerja Terbaru Bank BRI Pekanbaru Lancang Kuning Bulan Agustus 2020

Lowongan Kerja terbaru bulan Agustus 2020 kali ini bersumber dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) merupakan salah satu BUMN atau instansi perbankan yang didirikan pada tanggal 16 Desember 1895 di Purwokerto, Jawa Tengah oleh Raden Bei Aria Wiraatmadja dan Bank BRI merupakan salah satu terbesar di indonesia dan Salah satu bank yang di milik pemerintah Indonesia. Sebagai salah satu bank BUMN yang memiliki jaringan terluas di indonesia dengan nasabah dari berbagai kalangan. dengan terus berkembangnya perusahaan dan seiring dengan berjalannya waktu, bank BRI terus meningkatkan SDM dengan melibatkan berbagai lulusan SMA,D3-S1 dan S2 profesional. Saat ini bank BRI membuka lowongan kerja dengan kualifikasi sebagai berikut :

Frontliner (Program Magang)

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal :
    • SMA/SMK dengan nilai rata-rata 7.0
    • D1 – S1 dengan IPK minimal 2.75
  • Usia maksimal :
    • SMA/SMK minimal 18 tahun dan maksimal 20 tahun(Belum berusia 21 tahun saat mengikut seleksi)
    • D1 – S1 Usia maksimal 24 tahun (Belum berusia 25 tahun saat mengikuti seleksi)
  • Diutamakan Fresh Graduate
  • Belum menikah dan tidak menikah selama mengikuti pemagangan
  • Memiliki communication skill yang baik dan berpenampilan menarik
  • Tinggi badan Pria minimal 160 cm
  • Tinggi badan Wanita minimal 155 cm

Penyampainan Lamaran :

  • Surat lamaran dibuat dtandatangani dengan melampirkan :
  • Curriculum Vitae, Pasfoto berlatar warna biru terbaru ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar dan poscard sebanyak 1 lembar
  • Fotocopy KTP, NPWP, SKCK, Norek Buku Tabungan BRI Kanca Pekanbaru Lancang Kuning

Cara Daftar :
Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan silahkan daftarkan diri kalian dengan cara :

  • Surat lamaran diserahkan langsung ke :
    Kanca BRI Pekanbaru Lancang Kuning
    Menara BRI Pekanbaru LT.1-2
    JL Jend Sudirman No.12 Pekanbaru

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi atau persyaratan
  • Batas akhir pendaftaran 14 Agustus 2020

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!