Madingloker.com – PT Eka Jaya Internasional berdiri pada tahun 2016, PT Eka Jaya Internasional adalah perusahaan manufaktur kosmetik yang berlokasi di Tangerang, lini produksi PT Eka Jaya Internasional tentang produk Face Care, Hair Care, Body Care, Fragrance, Bodymist dan Home Care.
Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.
Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.
Hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mendaftar kerja yaitu menyiapkan Surat Lamaran Kerja serta Curriculum Vitae (CV), Cover Letter & Portfolio, serta berkas pendukung lainnya. Dalam proses seleksi atau tahap melakukan rekrutmen pada setiap perusahaan mungkin berbeda-beda, namun pada umumnya ada empat tahapan yang perlu kamu ketahui yaitu, Seleksi Adminstrasi/Screening CV, Wawancara HRD, Interview HRD, Wawancara dengan User, dan Piskotes kerja.
Lowongan Kerja PT Eka Jaya Internasional
Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Eka Jaya Internasional terbaru, pastikan kamu membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:
1. ADMIN MARKETING
Qualifications :
- Diploma or Bachelor’s Degree in all major
- At least 1 year or experience handling the same role
- Able to perform tasks on Ms Excel (Vlookup, Pivot Table, etc)
- Highly organized, detail-oriented, and high sense of responsibilityÂ
- Excellent written and verbal communication skills, self-motivated, and able to multitask and set priorities
- Willing to work in Cikupa, Tangerang
Job Descriptions :
- Provide administrative and project support for a variety of marketing programsÂ
- Responsible for analyzing and interpreting marketing-related data
- Coordinate with the internal team to ensure a smooth operation timetableÂ
- Monitor, manage and maintain data quality within the marketing database
- Support the marketing team with all required tasks
2. SOCIAL MEDAN ADMIN
Qualifications :
- Candidate must possess at least Bachelor’s Degree in all major
- Have experience in managing social media, and monitoring one forums
- Good knowledge of social ,media or online law and customer service principles
- Able to communication information and report statistics effectivelyÂ
- Willing to work in Cikupa, Tangerang
Job Descriptions :
- Handle all Hansui social media accounts (Instagram, TikTok, Twittwe, Youtube, Telegram account)
- Engage with social media audiences by responding to the comment & inbox messages
- Work with the marketing team on content planning to build conversation topics and group discussionÂ
- Provide social media support as needed
Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya
Cara Daftar:
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifiaksi lowongan kerja ini, silahkan kirim CV terbaru kalian melalui email ke:
recruitment@eji.co.id
Subject Email : Posisi Yang Dilamar_Nama
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.
Join Telegram Madingloker Offical : Join Us