Lowongan Kerja PT Tracon Industri (TRACON) – PT Tracon Industri (TRACON) sebagai anak perusahaan dari PT Rekayasa Industri, sebuah perusahaan Engineering, Procurement & Construction (EPC) ternama di Indonesia. TRACON fokus pada solusi dan layanan pabrik industri, didukung oleh anggota tim yang terlatih, berpengalaman, berkomitmen, dan luar biasa. Tim kami terdiri dari manajer, insinyur & spesialis yang memenuhi syarat di bidang mereka yang dihormati, memberikan layanan dengan dasar yang kuat dan komitmen untuk proyek. Selama bertahun-tahun, TRACON telah membuktikan kemampuannya dalam melayani klien sejak tahap pengembangan proyek, konstruksi samapai layanan pabrik.
Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.
Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.
Hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mendaftar kerja yaitu menyiapkan Surat Lamaran Kerja serta Curriculum Vitae (CV), Cover Letter & Portfolio, serta berkas pendukung lainnya. Dalam proses seleksi atau tahap melakukan rekrutmen pada setiap perusahaan mungkin berbeda-beda, namun pada umumnya ada empat tahapan yang perlu kamu ketahui yaitu, Seleksi Adminstrasi/Screening CV, Wawancara HRD, Interview HRD, Wawancara dengan User, dan Piskotes kerja.
Lowongan Kerja PT Tracon Industri (TRACON)
Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Tracon Industri (TRACON) terbaru, pastikan anda membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:
1. JUNIOR TECHNICIAN
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau Sederajat, gelar teknis atau sertifkasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 1 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan platen pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
2. PLANT SUPERVISOR LOGISTIC & WAREHOUSE
Kualifikasi :
- Minimal Sarjana atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan peralatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
3. PLANT SUPPOER IT & INFRASTRUCTURE
Kualifikasi :
- Minimal Diploma atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan gedung di industri atau komersial lingkungan
4. PLANT SUPPORT SAFETY
Kualifikasi :
- Minimal Sarjana atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun di industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
- Memiliki sertifikat AK3 Umum atau Migas, Certified Safety Professional (CSP) or Occupational Health and Safety Technician (OHST)
5. OPERATOR FIELD – WELPADS & FLOWLINE
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun dalam mengoperasikan dan memantau peralatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
6. MAINTENANCE TEAM LEADER
Kualifikasi :
- Minimal Sarjana atau setara, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 8 tahun dalam pengoperasian dan pemeliharaan fasilitas gas dan killing LPG
7. SENIOR TECHNICIAN ROTATING
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 8 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan perlatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
8. SENIOR TECHNICIAN ELECTRICAL
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 8 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan perlatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
9. SENIOR TECHNICIAN INSTRUMEN
Kualifikasi :
- Minimal Diploma atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 8 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan perlatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
10. SENIOR TECHNICIAN STATIC
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 8 tahun dalam pemeliharaan dan perbaikan perlatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
- Memiliki sertikat welding
11. PRODUCTION TEAM LEADER
Kualifikasi :
- Minimal Diploma atau setara, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 5 tahun dalam pengoperasian dan pemeliharaan fasilitas gas dan killing LPG
12. OPEATOR CCR
Kualifikasi :
- Minimal Diploma atau setara, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun dalam mengoperasikan dan memantau perlatan pabrik proses industrik minyak dan gas dan juga LPG plant
13. OPERATOR FIELD – AGPF PROCESS & UTILITIES
Kualifikasi :
- Minimal SMA atau sederajat, gelar teknis atau sertifikasi dibidang terkait lebih disukai
- Pengalaman minimal 3 tahun dalam mengopperasikan dan memantau perlatan pabrik proses industry minyak dan gas dan juga LPG plant
Baca Juga : Lowongan Kerja SMA/SMK Sederajat Posisi Lainnya
Cara Daftar:
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan kirim CV terbaru anda ke:
- Via Link : DAFTAR
- Via Email : rcmt@tracon.co.id
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.