BerandaLOKER S1Lowongan Kerja PT Amerta Indah Otsuka

Lowongan Kerja PT Amerta Indah Otsuka

Lowongan Kerja PT Amerta Indah Otsuka – PT Amerta Indah Otsuka (AIO) atau lebih sering di kenal dengan Otsuka di dirikan pada tahun 1997, Otsuka adalah perusahaan afiliasi yang berasal dari Otsuka Pharmaceutical Co, Ltd Jepang. Dimana mereka memulai perjalanannya di Indonesia dengan nama PT Kapal Indah Otsuka. Perusahaan yang dirikan dari hasil investasi antara antara dua perusahaan Otsuka Pharmaceutical Jepang dan PT Kapal Api dan menjadikan Pocari Sweat sebagai produk pertamanya. Kemudian seiring perkembangan perusahaan, tepatnya di tahun 1999, PT Kapal Indah Otsuka mengubah namanya menjadi PT Amerta Indah Otsuka.

Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mendaftar kerja yaitu menyiapkan Surat Lamaran Kerja serta Curriculum Vitae (CV), Cover Letter & Portfolio, serta berkas pendukung lainnya. Dalam proses seleksi atau tahap melakukan rekrutmen pada setiap perusahaan mungkin berbeda-beda, namun pada umumnya ada empat tahapan yang perlu kamu ketahui yaitu, Seleksi Adminstrasi/Screening CV, Wawancara HRD, Interview HRD, Wawancara dengan User, dan Piskotes kerja.

Lowongan Kerja PT Amerta Indah Otsuka (AIO)

Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Amerta Indah Otsuka terbaru, pastikan anda membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:


Otsuka Development Program

1. Development Program – Medical Representative

  • Medical Representative is a development program from PT Otsuka Indonesia who is responsible for achieving sales target product within assigned territory through official visitation to customers such as, Medical, Paramedical, Hospitals, Pharmacies, and Outlet in accordance with company standard.

Requirements :

  • Minimum education Bachelor’s degree (S1) accepting only Science and Health majors
  • Fresh Graduate are welcome to apply
  • Able to operate computer such as Microsoft
  • Having the ability to communicate clearly
  • Having the good ability to negotiate
  • Having the ability to properly socialization
  • Having basic analytical ability and character of professionalism

2. Otsuka Young Star – Brand Communication

  • Otsuka Young Star is an apprenticeship program within the Marketing Department to inform product benefit of POCARI SWEAT & ION WATER brand to the public. Brand Communication will be responsible to hold various event and meet various people with different backgrounds on across different channel such as Sports, Medicals, Youths, Moms, etc.

Requirements :

  • Final year students, or fresh graduated from all major
  • Willing to be place outside domicile / national wide
  • Having communication skill, presentation skill, analytical / critical thinking, creativity, information seeking is a must
  • Able to drive manual car and have SIM A
  • Digital savy

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Posisi Lainnya


Cara Daftar:

Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online melalui link dibawah ini:

Posisi 1 : DAFTAR
Posisi 2 : DAFTAR

Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!