PT Nippon Indosari Corpindo Tbk merupakan produsen roti massal yang pertama dan terbesar di Indonesia. Perseroan memproduksi ragam produk dengan merek “Sari Roti”, “Sari Kue” dan “Sari Choco” yang halal, berkualitas, aman dikonsumsi dan terjangkau oleh masyarakat.
Saat ini Perseroan mengoperasikan 14 pabrik yang berlokasi strategis dengan sebaran distribusi lebih dari 88.000 titik penjualan pada kanal modern maupun kanal tradisional di seluruh Indonesia. Sejak tahun 2010 mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia dengan kode emiten ROTI.
Lowongan Kerja PT Nippon Indosari Corpindo Tbk
Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Nippon Indosari Corpindo Tbk terbaru, pastikan anda membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:
1. Area Sales Supervisor
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 Segala Jurusan
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Sales General Trade di perusahaan FMCG
- Memiliki pengalaman mengelola Distributor
- Menguasai Microsoft Office terutama Excel
- Memiliki SIM A
- Menguasai area Pati dan sekitarnya
- Penempatan di Pati
- Periode Lamaran: 12 Juli – 09 Agustus 2024
2. Area Sales Officer
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Segala Jurusan
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Sales General Trade di perusahaan FMCG
- Memiliki pengalaman mengelola Agen
- Menguasai Microsoft Office terutama Excel
- Memiliki SIM C
- Menguasai area Semarang dan sekitarnya
- Penempatan di Semarang, Jawa Tengah
- Periode Lamaran: 12 Juli – 09 Agustus 2024
3. Section Head Purchasing
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1
- Berpengalaman sebagai Purchasing Supervisor di perusahaan manufaktur FMCG
- Menguasai SAP dan Ms Office
- Memiliki kemampuan komunikasi, analytical thinking dan negotiation skill yang baik
- Memiliki product knowledge, data analysis & review price
- Penempatan di Plant Purwakarta
- Periode Lamaran: 12 Juli – 08 Agustus 2024
Deskripsi Pekerjaan :
- Handling Project, Mesin (sparepart, maintenance, etc.), A&P, Asset, Service, others
- Melakukan create PO dan meminta release PO (Purchase Order) sesuai dengan LAA (Limit of Authority Approval)
- Melakukan analisa dan evaluasi terhadap all vendor
4. Operator Teknik
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal SMK Kelistrikan
- Memiliki pengalaman sebagai Maintenance/Teknisi minimal 1 tahun di perusahaan FMCG
- Sehat jasmani dan rohani
- Memahami mesin industri
- Memahami wiring diagram instalasi listrik
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
- Penempatan di Cibitung
- Periode Lamaran: 12 – 19 Juli 2024
Baca Juga : Lowongan Kerja SMA/SMK Sederajat Posisi Lainnya
Cara Daftar:
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online melalui link dibawah ini:
1. Area Sales Supervisor | DAFTAR |
2. Area Sales Officer | DAFTAR |
3. Section Head Purchasing | DAFTAR |
4. Operator Teknik | DAFTAR |
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.
Join Telegram “Madingloker Official”, agar tidak ketinggalan update loker terbaru: https://t.me/madingloker