Madingloker
Beranda LOKER SMA/SMK Olympic Furniture Group

Olympic Furniture Group

Olympic Furniture adalah salah satu produsen furniture terbesar di Indonesia dengan kantor pusat yang bertempat di Kota Bogor. Setelah beroperasi selama lebih dari 26 tahun, Olympic Furniture telah menjadi perusahaan terkemuka yang memenuhi kebutuhan furniture baik dalam maupun luar negeri.

Olympic Furniture memiliki lebih dari 49 cabang dan 30 kiani (titik distribusi) yang tersebar di seluruh Indonesia dan telah memasok produk furniture berkualitas ke lebih dari 3600 toko tradisional, 250 modern retailer outlet, berbagai proyek milik instansi pemerintah dan swasta, direct selling serta menyediakan layanan penjualan online. Selain itu, Olympic Furniture telah mengekspor produk furniture ke lebih dari 100 negara di berbagai belahan dunia.

Lowongan Kerja Olympic Furniture Group

Berikut ini adalah Lowongan Kerja Olympic Furniture Group terbaru, pastikan anda membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:


1. Admin Online

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Wanita, usia maksimal 25 tahun
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai admin online atau sales online marketplace
  • Mahir menggunakan media sosial (Instagram) dan fitur -fitur marketplace (Shopee, Tokopedia, JD.ID, Lazada,dll) untuk berjualan
  • Mampu bekerja sama dalam tim
  • Komunikatif dan customer oriented
  • Rajin, teliti, dan proaktif
  • Memiliki SIM C
  • Penempatan di Surabaya

2. Admin Project

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Jurusan Accounting/Teknik Sipil
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang Admin Project Kontraktor/Accounting
  • Mahir menggunakan Microsoft Office (Microsoft Excel, Microsoft Word, Power Point) dan Google Workspace (Google sheet, Docs, dil)
  • Memiliki SIM A/SIM C memiliki nilai tambah
  • Komunikatif, teliti, dan rapih
  • Penempatan di Surabaya

3. Store Head

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Store Manager di Perusahaan Retail
  • Memahami statistik retail, kemampuan analisa, sales, dan pengelolaan merchandise dengan baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan leadership yang baik
  • Mahir menggunakan komputer (Microsoft Excel)
  • Lokasi Showroom di Jl. Mayjen HR Muhammad, No 33 A, Surabaya

4. Chief Of Accounting

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi
  • Pengalaman minimal 2 tahun di bidang Accounting
  • Memahami sistem kerja Akuntansi dan Perpajakan
  • Memiliki pengalaman kerja di KAP menjadi nilai tambah
  • Lebih disukai memiliki sertifikasi Brevet A dan B
  • Menguasai Microsoft Office
  • Detail, teliti dan terorganisir
  • Bersedia bekerja dibawah tekanan
  • Penempatan di Manado, Sulawesi Utara

5. Sales

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/ D3/S1 Semua Jurusan
  • Pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Salesman atau Sales Executive (lebih disukai dari bidang furniture atau FMCG)
  • Memiliki pengetahuan di bidang Sales dan Marketing
  • Komunikatif dan memiliki kemampuan negosiasi yang baik
  • Berintegritas dan memiliki keterampilan interpersonal yang baik
  • Berorientasi pada target dan dapat bekerja dibawah tekanan
  • Dapat bekerjasama dengan tim
  • Memiliki SIM C/SIM A
  • Penempatan di Solo, Yogyakarta dan Pontianak

6. Social Media Specialist

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Digital Marketing, Ilmu Komunikasi, dan jurusan yang relevan
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai Social Media Specialist atau Digital Marketing di Digital Agency, Online Market, atau Mattress
  • Menguasai teknis Digital Marketing seperti Social Media, Marketplace dan Website
  • Mampu menganalisa Insight dan trend di media sosial (instagram, TikTok dan Facebook)
  • Mampu berkolaborasi dengan KOL, Brand, dan komunitas
  • Memahami design yang baik dengan menggunakan Adobe softwares
  • Memiliki tanggung jawab, komunikasi dan time management yang baik
  • Mampu bekerja secara individu atau tim, kritis dan inovatif
  • Penempatan di Surabaya

Baca Juga : Lowongan Kerja SMA/SMK Sederajat Posisi Lainnya


Cara Daftar:

Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan kirim CV terbaru anda melalui email ke:

recruitment@hrd.olympicfurniture.co.id
Subject Email : Nama_Posisi Yang Dilamar

Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelemar yang memenuhi kualifikasi.

Join Telegram "Madingloker Official", agar tidak ketinggalan update loker terbaru

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!