PT Astra International Tbk – Honda Sales Operation

PT Astra International Tbk – Honda Sales Operation merupakan salah satu Corporate Operation PT Astra International Tbk yang bergerak dalam bidang distribusi dan penjualan retail kendaraan roda dua merk Honda. Sejak tahun 1990 hingga 2013 Honda Sales Operation menjadi Dealer Resmi Sepeda Motor Honda terbesar di Indonesia telah menyebar di 21 Provinsi dengan jumlah Dealer Resmi lebih dari 160 Dealer, 80 Bengkel resmi dan jumlah pos penjualan lebih dari 100 outlet dan telah mempunyai lebih dari 3.550 Karyawan dengan penjualan perbulan mencapai 30.000 Unit.
Madingloker.com adalah situs web yang menyediakan informasi terkini seputar lowongan kerja dari berbagai sektor di Indonesia. Sesuai dengan namanya, situs ini berfungsi sebagai “majalah dinding” digital yang mengumpulkan dan menyajikan informasi lowongan kerja dari sumber-sumber terpercaya. Madingloker.com bertujuan untuk menjadi referensi bagi para pencari kerja dengan menyediakan kumpulan informasi lowongan kerja yang diperoleh dari situs resmi perusahaan, akun resmi perusahaan, media elektronik, dan sumber terpercaya lainnya. Informasi tersebut dirangkum kembali menjadi kumpulan lowongan kerja untuk memudahkan pencari kerja dalam menemukan peluang yang sesuai.
Untuk memudahkan pengguna dalam mendapatkan informasi terbaru, Madingloker.com juga hadir di berbagai platform media sosial seperti Instagram, LinkedIn, Telegram, dan Facebook. Melalui platform-platform ini, pengguna dapat menerima update lowongan kerja secara real-time dan berinteraksi dengan komunitas pencari kerja lainnya.
Lowongan Kerja PT Astra International Tbk – Honda Sales Operation
Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Astra International Tbk – Honda Sales Operation terbaru, pastikan anda membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:
Logistic Controller
Job Description :
- Control and monitor the processes of receiving, storing, and distributing motorcycles
- Ensure accuracy of inventory data, both physically and in the system
- Prepare and generate daily, weekly, and monthly reports on stock movement
- Coordinate with warehouse and transportation teams to ensure efficient logistics operations
Requirements :
- Bachelor’s Degree in Logistic Engineering/Management or a related field
- GPA min. 3.00/4.00
- Fresh Graduate are welcome to apply (have experience will be an advantage)
- Have excellent skill with Ms. Office (Excel, Word, Powerpoint)
- Have good working attitude, communication and team work
- Willing to be placed at the Plant (AHM Motorbike Warehouse) located in Jakarta, Dawuan (Subang), or Cibitung
Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Posisi Lainnya
Cara Daftar:
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online melalui link dibawah ini:
DAFTAR |
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelemar yang memenuhi kualifikasi.
Join Telegram "Madingloker Official", agar tidak ketinggalan update loker terbaru
Join now