BerandaLOKER D3Lowongan Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express)

Lowongan Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express)

Info Lowongan Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express) – PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir atau sering disebut dengan JNE Express merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang pengiriman dan logistik yang berkantor pusat di Jakarta, Indonesia. Nama JNE sendiri adalah kepanjangan dari Tiki Jalur Nugraha Ekakurir. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir dipimpin oleh H. Soeprapto Suparno dan didirikan pada tanggal 26 November 1990.

Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mendaftar kerja yaitu menyiapkan Surat Lamaran Kerja serta Curriculum Vitae (CV), Cover Letter & Portfolio, serta berkas pendukung lainnya. Dalam proses seleksi atau tahap melakukan rekrutmen pada setiap perusahaan mungkin berbeda-beda, namun pada umumnya ada empat tahapan yang perlu kamu ketahui yaitu, Seleksi Adminstrasi/Screening CV, Wawancara HRD, Interview HRD, Wawancara dengan User, dan Piskotes kerja.

Lowongan Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express)

Berikut ini adalah Info Lowongan Kerja PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express) terbaru, pastikan kamu membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:


1. CLOUD ADMINISTRATOR

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Sistem Informasi, Teknik Komputer, dan Teknologi Informasi
  • Memiliki Pengalaman minimal 6 bulan dalam bidang Cloud Infrasatructure
  • Menguasai salah satu cloud besar (AWS/Google Cloud/Alibaba/Azure)
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki konsep dan daya analisa yang baik
  • Penempatan di Jakarta

Ringkasan Pekerjaan :

  • Memastikan ketersediaan akses sistem IT yang disediakan oleh Cloud Infrastruktur, beserta kecepatan akses yang baik
  • Merencanakan dan mengimplementasikan pengembangan Cloud Infrastruktur untuk masa mandating dan menjalankan kerja proyek
  • Merencanakan dan mengimplementasikan pengembangan sistem keamanan Cloud Infrastruktur

2. DEVELOPMENT & OPERATIONS OFFICER

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Sistem Informasi, Teknik Komputer, dan Teknologi Informasi
  • Memiliki Pengalaman minimal 6 bulan dalam bidang Cloud Infrastruktur
  • Memiliki pengalaman minimal 6 bulan Development & Operations (DevOps)
  • Menguasai salah satu cloud besar (AWS/Google Cloud/Alibaba/Azure)
  • Memiliki konsep dan daya analisa yang baik
  • Penempatan di Jakarta

Ringkasan Pekerjaan :

  • Ketersediaan Tools untuk Monitoring dan logging agar dapat berjalan dengan baik
  • Melakukan Implementasi terhadap tools otomatis dan frameworks (CI/CD pipelines)
  • Melakukan pendekatan seperti manajemen risiki, clustering, load balancing dan failover
  • Memastikan cost-effective dan efisiensi

3. INFRASTRUCTURE DEVELOPMENT SUPERVISOR

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Sistem Informasi, Teknik Komputer, dan Teknologi Informasi
  • Menguasai windows system, linux system, dn office 365
  • Memiliki pengalaman dalam bidang IT minimal 5 tahun
  • Memiliki kemampuan leadership dan komunikasi yang baik
  • Memiliki konsep dan daya analisa yang baik
  • Penempatan di Jakarta

Ringakasan Pekerjaan :

  • Melakukan riset terhadap teknologi infrastructure baru 
  • Melakukan perencanaan da implementasi teknologi baru yang tepat guna dan sesuai dengan kebutuhan perusahaan
  • Melakukan uji coba system versi baru (upgrade) sebelum diterapkan pada environment production
  • Membuat laporan bulanan terakit hasil POC atau hasil review telhadap teknologi baru
  • Melakukan perbandingan cost-effective dan efisiensi terhadap teknologi

4. ACCOUNT EXECUTIVE

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Berpengalaman dalam menangani segmentasi Penjualan Online/Offline dan Marketplace
  • Memiliki keterampilan komunikasi yang baik & mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris (baik lisan maupun tulisan)
  • Memiliki keterampilan analitis dan negosiasi yang kuat
  • Memiliki keterampilan komunikasi dan presentasi yang baik
  • Memiliki keterampilan memecahkan masalah yang sangat baik
  • Penempatan di Jakarta

Ringkasan Pekerjaan :

  • Mempersiapkan data kunjungan dalam bentuk pembuatan jadwal kunjungan
  • Mempersiapkan promotion tools yang akan diguanakan
  • Melakukan pencarian customer baru
  • Melakukan kunjungan rutin ke agen atau customer masing-masing area
  • Membuat laporan harian hasil kunjungan
  • Membuat laporan penjualan dan analisa

5. CLOUD, DEVELOPMENT & OPERATIONS SUPERVISOR

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Sistem Informasi, Teknik Komputer dan Teknologi Informasi
  • Memiliki Pengalaman minimal 2 tahun dalam bidang Cloud Infrastructure
  • Memiliki Pengalaman minimal 2 tahun dalam bidang Development & Operations (DevOps)
  • Mengausai salah satu cloud beras (AWS/Google Cloud/Alibaba/Azure)
  • Memiliki kemampuan leadership dan komunikasi yang baik
  • Memiliki konsep dan daya analisa yang baik
  • Penempatan di Jakarta

Ringaksan Pekerjaan :

  • Memastikan Tools untuk Monitoring dan logging agar dapat berjalan dengan baik
  • Merencanakan dan mengimplementasikan pengembangan Cloud Infrastruktur untuk masa mandating dan menjalankan kerja proyek
  • Melakukan implementasi terhadap tools otomasi dan framework (CI/CD pipelines)
  • Menentukan tools, bahasa pemrograman dan database yang akan diguanakan dalam proses development melalui diskusi dengan tim developer
  • Melakukan pendekatan seperti manajemen risiko, load balancing dan failover
  • Memastikan cost effective dan efisiensi

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya


Cara Daftar:

Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan kirim CV terbaru anda melalui email ke:

recruitment@jne.co.id
Subject Email : Posisi Yang Dilamar

Batas akhir pendaftaran 31 Agustus 2023
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!