Lowongan Kerja Terbaru JNE | Learning & Development Team. Madingloker.com merupakan salah satu situs informasi loker, dimana awal dari situs ini tercipta dari keterbatasannya text untuk caption pada info lowongan kerja yang ada di akun instagram kami. sehingga untuk mengatasi masalah tersebut madingloker diciptakan agar lowongan kerja terbaru dapat di muat tanpa adanya keterbatasan informasi mengenai lowongan kerja. Mading loker berusahaan untuk terus memberikan infromasi lowongan kerja SMA, Lowongan Kerja D3, Lowongan Kerja S1 maupun lowongan kerja BUMN serta Informasi CPNS. Dan semua informasi lowongan kerja yang berada di sini bersumber dari website resmi ataupun akun lain perusahaan.
Lowongan Kerja Terbaru JNE | Learning & Development Team Juli 2020
PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang pengiriman dan logistik yang berkantor pusat di Jakarta, Indonesia. Nama JNE sendiri adalah kepanjangan dari Tiki Jalur Nugraha Ekakurir. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir dipimpin oleh H. Soeprapto Suparno dan didirikan pada tanggal 26 November 1990.
PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) yang memilki misi Untuk memberi pengalaman terbaik kepada pelanggan secara konsisten saat ini sedang membuka kesempatan berkarir untuk bergabung bersama perusahaannya adpaun posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan sebagai berikut :
Learning & Development Team
Requirements :
- Minimum education of S1 from All Departments.
- Required skill(s): Training Need Analysis, Action Learning, Presentation skill, Module Design, Training material development & Learning tools.
- Have a minimum of 3 years work experience in the same field
- Preferably staff specialized in module & program design, training material development or equivalent.
- Have the experience creating training material development, learning tools and learning material for training.
Job Description :
- Identify training & development needs within an organization.
- Design & expand training & development programs based on the needs of the department.
- Create training material development, learning tools and learning material for training.
Cara Daftar:
Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan silahkan daftarkan diri kalian dengan cara :
- Kirim CV dan surat lamaan kalian melalui email berikut :Â damar.oktarini@jne.co.id
Catatan
- Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
- Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan