BerandaLOKER D3Lowongan Kerja PT Chevron Indonesia

Lowongan Kerja PT Chevron Indonesia

Lowongan Kerja PT Chevron Indonesia  Madingloker.com – sebuah platforom digital yang berfokus pada informasi lowongan pekerjaan, sebagai salah satu media informasi lowongan kerja kami selalu berusaha menjadi yang terupdate. Saran nih buat kalian para jobseeker, meskipun madingloker merupakan salah satu media informasi terupdate bukan berarti kalian bisa menunda untuk melakukan pendaftaran pada setiap lowongan kerja yang ada. Hal ini akan mengurangi kesempatan kalian untuk mendapatkan pekerjaan sesuai impian kalian.

Tidak dapat di pungkiri jobseker yang ada di madingloker itu ribuan jumlahnya, jadi kalian harus siap untuk bersaing. Untuk dapat bersaing, kalian wajib untuk perbanyak perisapan mulai dari berkas lamaran, persiapan tes, sampai interview. Pada umumnya proses rekrutmen perusahaan itu ada 3 tahapan, tahap Pendaftaran, Tes dan Interview. Untuk kalian yang masih sering gagal sebaiknya pelajari tiga tahapan tersebut. Kalian bisa belajar di google atau belajar dari buku-buku ataupun ebook (electrnonic book) yang bersisi tetang materi-materi seputar CV, Psikotes, dan Interview.

Lowongan Kerja Chevron Indonesia Oktober 2020

Lowongan Kerja terbaru bulan Oktober 2020 kali ini bersumber dari PT Chevron Indonesia merupakan salah satu mitra utama bagi perekonomian Indonesia dan telah menjadi bagian dari masyarakat sejak lebih dari 95 tahun lalu. Melalui anak perusahaan PT Chevron Pacific Indonesia (PT CPI), PT Chevron Indonesia adalah salah satu penghasil minyak bumi terbesar di Indonesia. PT Chevron Indonesia terus berinovasi menggunakan teknologi baru untuk mempertahankan dan meningkatkan produksi dari lapangan-lapangan yang sudah beroperasi. Saat ini PT Chevron Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk menempati posisi sebagai berikut :

1. Drilling & Work Over Well Service Representative

Qualifications :

  • Experience minimum 5 years in Drilling and Completion related operations
  • Minimum bachelor’s Degree with GPA : 3.0 in Petroleum engineering, Mechanical Engineering, Chemical Engineering
  • Experience working as Drilling Eng./Completion Eng. or Drilling & Workover supervisor would be an advantage / preferred.
  • Excellent in communication and interpersonal skill
  • Excellence in establish effective relationships with multicultural people in diverse organization
  • Excellence to demonstrate the highest standard of integrity and ethical conduct, and to build & maintain trust, respect and support others
  • Fluent in English (verbal and written communication) and computer literacy
  • Have minimum TOEFL: 500 with certified from recognized institution
  • Having valid APB/APS, IADC/IWCF certification will be an advantage
  • Ready for rotation leave : 14 days ON / 14 days OFF or based on company regulation, with air ticket provided based on company guideline.
  • Have willingness to be relocated to all Company operations locations in Indonesia.
  • Deadline 10 Desember 2020

2. Operation Representative – Submersible Pumping System

Qualifications :

  • Has job experience minimum 4 years with 3 years working experience in ESP System
  • D3 Engineering Degree (Mechanical, Civil, Electrical). GPA minimum 2.75
  • Have experience in ESP design, ESP dismantle, inspection and failure Analysis (DIFA).
  • Able to work with support groups and peers with multiple reporting relationships.
  • Able to interface and work with various cultures and stakeholder involved with the project
  • Have a good leadership and communication (writing and oral), both in Bahasa and English.
  • This position will be located in Minas, Riau, Sumatera, Indonesia.
  • Deadline 8 Desember 2020

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya

Cara Daftar:

  • Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan Lowongan Kerja PT Chevron Indonesia silahkan melakukan pendaftaran melalui link berikut :
  • Posisi 1 : DAFTAR
  • Posisi 2 : DAFTAR

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi  dan persyaratan

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!