Lowongan Kerja PT Solusi Energy Nusantara (SENA) – PT Solusi Energy Nusantara (SENA) Â yang didirikan di Jakarta pada tanggal 20 April 2015, merupakan anak perusahaan dari PT PGAS Solution, perusahaan terkemuka di Indonesia dalam bidang transmisi dan distribusi gas bumi.
Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.
Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.
Hal yang perlu kamu perhatikan sebelum mendaftar kerja yaitu menyiapkan Surat Lamaran Kerja serta Curriculum Vitae (CV), Cover Letter & Portfolio, serta berkas pendukung lainnya. Dalam proses seleksi atau tahap melakukan rekrutmen pada setiap perusahaan mungkin berbeda-beda, namun pada umumnya ada empat tahapan yang perlu kamu ketahui yaitu, Seleksi Adminstrasi/Screening CV, Wawancara HRD, Interview HRD, Wawancara dengan User, dan Piskotes kerja.
Lowongan Kerja PT Solusi Energy Nusantara (SENA)
Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Solusi Energy Nusantara (SENA) terbaru, pastikan kamu membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini:
1. Civil & Structure Inspector
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan daily inspection report
- Penyusunan dokumen punchlist weekly review
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang Keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control, atau Keilmuan lain yang diperlukan (diutamakan Teknik Sipil & Struktur)
- Berpengalaman bekerja di bidang Civil & Structure Inspector minimal 5 tahun untuk S1 dan 9 tahun untuk D3
- Memiliki kompetensi teknis di bidang Civil & Structure Inspector sesuai dengan disiplin (e.g: Welding Inspector, CompEx, BNSP, MIGAS, tank Inspector, etc)
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up (MCU)
2. Mechanical & Piping Inspector
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan daily inspection report
- Penyusunan dokumen punchlist weekly review
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang Keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control, atau Keilmuan lain (diutamakan Teknik Mesin & Piping)
- Berpengalaman bekerja di bidang Mechanical & Piping Inspector minimal 5 tahun untuk S1 dan 9 tahun untuk D3
- Memiliki kompetensi teknis di bidang Mechanical & Piping Inspector sesuai dengan disiplin (e.g: Welding Inspector, CompEx, BNSP, MIGAS, tank Inspector, etc)
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up (MCU)
3. QA Engineer
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan mapping inspection test report
- Penyusunan laporan monitoring/dashboard untuk aspek quality assurance
- Penyusunan Quality Assurance Review
- Penyusunan laporan internal quality audit
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang Keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control/Assurance atau Keilmuan lain
- Berpengalaman bekerja bidang Quality Proyek minimal 3 tahun untuk S1 dan 7 tahun untuk D3
- Berpengalaman dalam pengurusan perizinan MIGAS, DIMET, dan instansi lainnya atau memiliki kompetensi teknis di bidang quality assurance
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up (MCU)
4. Quality Coordinator
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan monthly quality report
- Penyusunan Project Lesson Learned (PLL) terkait aspek QA/QC
- Penyusunan Sistem Tata Kerja Fungsi QA/QC
- Penyusunan dan monitoring dari format baku laporan deliverable jasa QA/QC
- Penyusunan dan Pelaporan deliverables bulanan dari PJP ke fungsi QA/QC
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control, atau Keilmuan lain yang diperlukan
- Berpengalaman bekerja di bidang inspeksi minimal 15 tahun untuk S1 dan 19 tahun untuk D3
- Memiliki kompetensi teknis di bidang quality control dan quality assurance
- Memiliki keahlian dalam bidang project management
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up
5. Instrument Inspector
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan daily inspection report
- Penyusunan dokumen punchlist weekly review
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control, atau Keilmuan lain yang diperlukan (diutamakan Teknik Elektro)
- Berpengalaman bekerja di bidang QA/QC minimal 5 tahun untuk S1 dan 9 tahun untuk D3
- Memiliki kompetensi teknis di bidang quality control sesuai dengan disiplin (e.g: Welding Inspector, CompEx, BNSP, MIGAS, Tank Inspector, etc.)
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up
6. Telecomm Inspector
Uraian Pekerjaan :
- Penyusunan daily inspection report
- Penyusunan dokumen punchlist weekly review
Kualifikasi :
- Memiliki jenjang pendidikan D3/S1 dengan latar belakang keilmuan di Bidang Teknik, Quality Control, atau Keilmuan lain yang diperlukan (diutamakan Teknik Elektro)
- Berpengalaman bekerja di bidang QA/QC minimal 5 tahun untuk S1 dan 9 tahun untuk D3
- Memiliki kompetensi teknis di bidang quality control sesuai dengan disiplin (e.g: Welding Inspector, CompEx, BNSP, MIGAS, Tank Inspector, etc.)
- Fit to work hasil pemeriksaan medical check up
Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya
Cara Daftar:
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online melalui link dibawah ini:
Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.
Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.