Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Parts Manufacturing Indonesia (YPMI) –Â Madingloker.com – sebuah platforom digital yang berfokus pada informasi lowongan pekerjaan, sebagai salah satu media informasi lowongan kerja kami selalu berusaha menjadi yang terupdate. Saran nih buat kalian para jobseeker, meskipun madingloker merupakan salah satu media informasi terupdate bukan berarti kalian bisa menunda untuk melakukan pendaftaran pada setiap lowongan kerja yang ada. Hal ini akan mengurangi kesempatan kalian untuk mendapatkan pekerjaan sesuai impian kalian.
Tidak dapat di pungkiri jobseker yang ada di madingloker itu ribuan jumlahnya, jadi kalian harus siap untuk bersaing. Untuk dapat bersaing, kalian wajib untuk perbanyak perisapan mulai dari berkas lamaran, persiapan tes, sampai interview. Pada umumnya proses rekrutmen perusahaan itu ada 3 tahapan, tahap Pendaftaran, Tes dan Interview. Untuk kalian yang masih sering gagal sebaiknya pelajari tiga tahapan tersebut. Kalian bisa belajar di google atau belajar dari buku-buku ataupun ebook (electrnonic book) yang bersisi tetang materi-materi seputar CV, Psikotes, dan Interview.
Lowongan Kerja PT Yamaha Motor Parts Manufacturing Indonesia (YPMI)
Lowongan Kerja terbaru bulan Januari 2021 kali ini datang dari PT Yamaha Motor Parts Manufacturing Indonesia (YPMI) adalah sebuah perusahaan Jepang yang bergerak di bidang manufaktur komponen parts industri sepeda motor Yamaha di Indonesia. Saat ini PT Yamaha Motor Parts Manufacturing Indonesia (YPMI) sedang membuka lowongan kerja untuk menempati posisi sebagai berikut:
1. MARKETING BUSINESS DEVELOPMENT
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan S1 Teknik Industri / Manajemen / Bisnis / Komunikasi
- Memiliki SIM A
- Memiliki minat yang kuat pada bidang marketing
- Mempunyai kemampuan analisa yang tinggi
- Bersedia melakukan perjalanan dinas keluar kota
- Diutamakan yang menguasai Bahasa Hokkian
- Penempatan Medan – Sumatera Utara
2. PUCHASE STAFF
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan S1 Teknik Mesin / Teknik Industri
- Memahami dan mengerti Expense, Cost Down dan Aktivitas Productivity
- Mengerti & memahami mengenai Preventive Maintenance
- Memiliki kemampuan analisa & komunikasi yang baik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Penempatan Jakarta
3. TAX STAFF
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan S1 Perpajakan / Akuntansi
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang perpajakan
- Ahli dalam bidang PPH, PPN & SPT
- Familiar dengan DJP, E-SPT, tax regulationsDJP, E-SPT, regulasi pajak
- Memahami basic jurnal accounting
- Memahami aturan & regulasi perpajakan di Indonesia
- Detail & memiliki kemampuan analisa yang baik
- Ulet, jujur & bertanggung jawab
- Mampu bekerja multitasking
- Fasih berbahasa Inggris
- Penempatan Jakarta
4. FACTORY OPERATION CONTROL STAFF
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan S1 IT / Sistem Informasi
- Memiliki ketertarikan & pengetahuan yang baik terkait internet of things (IOT) & IR 4.0
- Menguasai teknis-teknis jaringan
- Wajib menguasai bahasa pemrograman SQL & PHP
- Diutamakan yang menguasai Cisco & Mikrotik
- Penempatan Jakarta
5. ADMINISTRASI
Kualifikasi :
- Wanita
- Pendidikan D3 Akuntansi / Manajemen Keuangan
- Teliti dan jujur
- Memiliki minat pada bidang administrasi
- Penempatan Yogyakarta, Jakarta & Semarang
Kualifikasi Umum :
- Usia maksimal 26 tahun dengan minimum IPK 3.00
- Menguasai aplikasi Ms. Office (Ms. Word, Ms. Excel, dan Power Point)
- Mampu berbahasa Inggris aktif secara lisan & tulisan
- Mampu bekerja dengan baik secara mandiri ataupun tim
- Belum pernah mengikuti proses rekrutmen di PT Yamaha Indonesia Motor Mfg.
- Memiliki ketertarikan pada dunia otomotif roda dua
Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan D3 Posisi Lainnya
Cara Daftar:
- Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan PT Yamaha Motor Parts Manufacturing Indonesia (YPMI) silahkan melakukan pendafataran melalui link berikut: DAFTAR
Catatan
- Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
- Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan