BerandaBUMNRekrutmen BINA BNI Wilayah Manado

Rekrutmen BINA BNI Wilayah Manado

Rekrutmen BINA BNI Wilayah Manado – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Rekrutmen BINA BNI Wilayah Manado Februari 2021

Lowongan Kerja BUMN terbaru bulan Januari 2021 kali ini bersumber dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau sering di sebut dengan Bank BNI merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Bank ini merupakan bank yang pertama berdiri di Indonesia sebagai Bank Sentral dan memiliki nama Bank Negara Indonesia seiring berjalannya waktu bank mulai berubah statusnya menjadi Bank Umum Milik Negara. Saat ini PT Bank Negara Indonesia (Persero) Wilayah Manado membuka kesempatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:

BINA BNI

Kualifikasi :

  • Pria/Wanita dengan tinggi badan minimal 165 cm untuk Pria dan 155 cm untuk Wanita
  • Usia maksimal 25 tahun terhitung saat seleksi penerimaan
  • Pendidikan minimal lulusan D3 s.d S1 (IPK minimal 2.50 skala 4.00)
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama masa pemagangan
  • Penampilan menarik, sehat dan tidak buta warna
  • Tidak pernah telibat narkoba atau pelanggaran hukum lainnya, yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCk)
  • Telah mendapatkan persetujuan dari orang tua/wali, yang dibuktikan dengan surat persetujuan yang ditandatangani oleh orang tua/wali bersangkutan
  • Formulir lamaran wajib dilengkapi dengan foto berwarna ukuran postcard (seluruh badan tampak depan dan samping, setengah badan dan close up) data tinggi dan berat badan, akun social media.

Baca Juga : Lowongan Kerja BUMN PT Amarta Karya (Persero)

Cara Daftar:

  • Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan melakukan pendaftaran melalui link berikut: DAFTAR

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi  dan persyaratan
  • Batas akhir pendaftaran 15 Februari 2021

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!