Lowongan Kerja Terbaru PT Agro Boga Utama. Madingloker.com merupakan salahsatu situs informasi loker, dimana awal dari situs ini tercipa dari keterbatasannya text untuk caption pada info lowongan kerja yang ada di akun instagram kami. sehingga untuk mengatasi masalah tersebut madingloker diciptakan agar lowongan kerja terbaru dapat di muat tanpa adanya keterbatasan informasi mengenai lowongan kerja. Dan semua informasi lowongan kerja yang berada di sini bersumber dari website resmi ataupun akun lain perusahaan.
Lowongan Kerja Terbaru PT Agro Boga Utama Juni 2020
PT Agro Boga Utama merupakan salah satu perusahaan importir dan distributor yang menyediakan berbagai produk beku seperti daging sapi, daging ayam, hasil laut, kentang, dan lain-lain. PT Agro Boga Utama terus berkomitmen untuk memberikan produk yang berkualitas dan harga terjangkau, pelayanan yang maksimal, serta kemudahan untuk mengakses terhadap semua konsumen di seluruh jaringan distribusi PT Agro Boga Utama yang tersebar di beberapa pulau di Indonesia seperti Pulau Jawa, Bali, Sumatera, Sulawesi, dan Kalimantan.
Posisi :
1. FINANCE SUPERVISOR (BANJARMASIN)
Persyaratan :
- Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal S1 jurusan Finance/Accounting/Banking
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Finance & Accounting Supervisor
- Bisa mengoperasikan computer dan MS Office (Word dan Excel)
- Terbiasa membuat laporan report target & update collection, report summary Petty Cash, report Cash Flow, membuat report harian Cash on Hand dan Cash Count Report
- Bersedia bekerja di hari Sabtu
- Bersedia penempatan di Cabang Banjarmasin
2. FINANCE SUPERVISOR (PALEMBANG)
Persyaratan :
- Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal S1 jurusan Finance/Accounting/Banking
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Finance & Accounting Supervisor
- Bisa mengoperasikan computer dan MS Office (Word dan Excel)
- Terbiasa membuat laporan report target & update collection, report summary Petty Cash, report Cash Flow, membuat report harian Cash on Hand dan Cash Count Report
- Bersedia bekerja di hari Sabtu
- Bersedia penempatan di Cabang Palembang
Cara Daftar:
Jika kalian memiliki minat untuk bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan silahkan daftarkan diri kalian dengan cara :
- Kirimkan segera cv anda ke email :
- FINANCE SUPERVISOR (BANJARMASIN) anita.purnamasari@agrobogautama.co.id dengan subject email FINANCE SUPERVISOR BANJARMASIN
- FINANCE SUPERVISOR (PALEMBANG) anita.purnamasari@agrobogautama.co.id dengan subject email FINANCE SUPERVISOR PALEMBANG
Catatan
- Lowongan kerja  ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
- Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan yang akan diproses tahap selanjutnya