BerandaLOKER S1Lowongan Kerja PT Tiga Sakti Adhimulia

Lowongan Kerja PT Tiga Sakti Adhimulia

Lowongan Kerja PT Tiga Sakti Adhimulia – Bekerja merupakan kegiatan yang melibatkan kesadaran manusia untuk mencapai hasil yang sesuai dengan harapan dan impiannya. Kesadaran untuk menjalankan aktivitas serta memahami tujuan yang ingin dicapai merupakan hal penting dalam bekerja. Pekerjaan juga sangat penting bagi manusia, karena dengan bekerja manusia dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.

Selain untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, manusia juga bekerja untuk mendapatkan rasa aman, mencari kepuasan, dan mengaktualisasikan diri dalam bekerja. Maka dari itu dibentuklah sebuah website yang bernama Madingloker.com yang akan selalu berusaha memberikan informasi lowongan kerja terupdate agar bisa membantu para jobseker untuk segera mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Lowongan Kerja PT Tiga Sakti Adhimulia

Lowongan Kerja terbaru bulan Februari 2021 kali ini datang dari PT Tiga Sakti Adhimulia didirikan pada tahun 2001 di tengah booming pasar sepeda motor domestik dan sejak saat itu, selama lebih dari satu dekade diakui sebagai salah satu importir dan pemasok utama produk impor OEM untuk industri suku cadang sepeda motor. Berbasis di Jakarta, Indonesia, perusahaan kami memiliki akses yang dekat ke pelabuhan dan pabrik produksi produsen sepeda motor utama. Saat ini PT Tiga Sakti Adhimulia sedang membuka kesmepatan berkarir untuk menempati posisi sebagai berikut:

1. MANAGER PRODUCTION ENGINEERING

Kualifiaksi :

  • Pria / Wanita Berpengalaman minimal 3 tahun sebagai SPV/MGR di manufaktur
  • Usia minimal 30 tahun
  • Lulusan D3/S1 Teknik Elektro (Arus Lemah) / Mekatronika
  • Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris
  • Memahami standar kualitas produksi
  • Memiliki kemampuan leadership & Problem Solving
  • Penempatan Kelapa Gading – Jakarta Utara
  • Subject Email : Lamaran MGR PE 

Tanggung Jawab :

  • Membuat sistem & alur proses produksi untuk produk baru
  • Membuat standart kualitas produksi
  • Menghitung kebutuhan sumber daya untuk proses produksi
  • Melakukan perencanaan jadwal produksi
  • Menjaga kelancaran proses produksi perusahaan

2. MANAGER QUALITY CONTROL

Kualifikasi :

  • Pria /Wanita Berpengalaman minimal 3 tahun sebagai SPV/MGR
  • Background Teknik (Mesin, Industri)
  • Memiliki Kemampuan Matematika yang Baik
  • Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris
  • Mampu Mengoperasikan MS Word, MS Excel, Email
  • Minimal lulusan D3/S1
  • Lokasi : Kelapa Gading – Jakarta Utara
  • Subject Email : Lamaran MGR QC 

Tanggung Jawab :

  • Memahami standar-standar yang ditetapkan oleh customer dan industri
  • Merancang system dan prosedur quality agar kualitas dapat terjaga dengan baik
  • Me-record dan menganalisa data untuk kepentingan perbaikan kualitas
  • Memastikan traceability dapat terjaga dengan baik
  • Berkoordinasi dengan pelanggan terkait dengan permasalahan kualitas
  • Melakukan investigasi terkait masalah kualitas

3. Business Development

Kualifikasi :

  • Pria / Wanita Berpengalaman minimal 3 tahun (sales, marketing, business development)
  • Komunikasi dalam Bahasa Inggris Aktif
  • Pendidikan minimal S1
  • Mempunyai pengalaman marketing B2B diutamakan
  • Usia minimal 30 tahun
  • Lokasi : Kelapa Gading – Jakarta Utara
  • Subject Email : Lamaran BD 

Tanggung Jawab :

  • Melakukan meeting koordinasi dengan customer, supplier, dan pihak eksternal lainnya
  • Membuat proposal penawaran atau proposal kerjasama
  • Melakukan follow up internal & external secara berkala untuk memastikan project berjalan dengan lancar
  • Mengelola semua dokumen untuk kebutuhan project

4. SALES RETAIL

Kualifikasi :

  • Pria memiliki motor dan SIM C 
  • Memiliki pengetahuan yang baik mengenai komponen sepeda motor.
  • Memiliki kemampuan sales, marketing dan komunikasi yang baik
  • Lokasi : Kelapa Gading – Jakarta Utara
  • Subject Email : Lamaran Sales Retail 

Tanggung Jawab :

  • Melakukan pendekatan ke customer
  • Melaksanakan kunjungan harian sesuai yang ditetapkan oleh manager
  • Berusaha mencapai target penjualan
  • Memberikan product knowledge yang tepat ke customer
  • Menerima masukan maupun klaim dari customer

5. STAFF PROJECT OEM

Kualifikasi :

  • Pria / Wanita maksimal usia 35 tahun
  • Pengalaman kerja minimal 3 tahun
  • SIM A
  • Memiliki kemampuan analisa dan pemecahan masalah
  • Memiliki kemampuan berbahasa inggris aktif
  • Mampu mengoperasikan MS Word, MS Excel, Email
  • Lokasi : Kelapa Gading – Jakarta Utara
  • Subject Email : Lamaran Staff OEM 

Tanggung Jawab :

  • Membuat Master Schedule Development untuk project baru
  • Mengkoordinir pelaksanaan Meeting Development Project
  • Memenuhi persyaratan dokumen-dokumen untuk project baru
  • Menjaga hubungan baik dengan supplier dan customer dalam segala bentuk komunikasi
  • Menghadiri meeting koordinasi project baru dengan customer

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Posisi Lainnya

Cara Daftar:

  • Jika kalian memiliki minat atau ingin bekerja di posisi diatas serta memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan  kirim CV terbaru dan surat lamaran kerja kalian melalui email berikut: hrd@tsagroup.co.id dengan subject Lamaran (Subejct Email)- (Sumber Info Lowongan)
    Contoh: Lamaran Staff OEM – (Madingloker)

Catatan

  • Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
  • Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi  dan persyaratan
  • Lowongan berlaku s/d tanggal 31 Maret 2021

Join Telegram Madingloker Official, agar tidak ketinggalan update loker terbaru

Postingan Terbaru

error: Content is protected !!