Lowongan Kerja Terbaru PT Mayora Indah Tbk| QC & ENG. Untuk bisa bekerja di perusahaan impian, kita membutuhkan usaha keras dan perjuangan tiada henti. Apa lagi jika perusahaan yang kita impikan merupakan salah satu perusahaan bonafit, tentu akan banyak persaingan untuk bisa masuk keperusahaan tersebut.
Madingloker.com selalu berusaha untuk menjadi yang terdepan dalam menginformasikan informasi lowongan kerja. Kami juga terus berupaya untuk selalu menginformasikan Lowongan Kerja SMA/SMK, Lowongan Kerja D3, Lowongan Kerja S1, bahkan informasi lowongan kerja untuk professional baik dari Swasta maupun BUMN secara up to date.
Lowongan Kerja Terbaru PT Mayora Indah Tbk| QC & ENG
Lowongan Kerja kali ini bersumber dari salah satu perusahaan besar. PT Mayora Indah Tbk berdiri pada tahun 1977 perusahaan ini pertama beridiri di Tangerang dengan target penjualan wilayah Jakarta dan Sekitarnya lalu seringi dengan berjalannya waktu PT Mayora Indah terus berkembang hingga sekarang telah mendapatkan banyak penghargaan. Dengan produsen makanan dan minumal olahan yang berkualitas tinggi
1. Unit Head Quality Control (kode: UH QC)
Kualifikasi:
- Pria /Wanita
- Usia antara 23-30 tahun
- Minimal lulusan S1 Kimia/Teknik Kimia/Biologi/Teknologi Pangan (1)
- Memiliki pengalaman terkait minimal 1 tahun
- Bersedia bekerja shift
- Bersedia bekerja di daerah Tangerang
- Diutamakan yang berdomisili di Jabodetabek
2. Unit Head Engineering Maintenance (kode: UH ENG)
Kualifikasi:
- Pria
- Usia 23-30 tahun
- Minimal lulusan D3 Teknik Elektro/Mesin (2)
- Memiliki pengalaman terkait minimal 1 tahun
- Bersedia bekerja shift
- Bersedia bekerja di daerah Tangerang
- Diutamakan yang berdomisili di Jabodetabek
Baca Juga Info lowongan Kerja D3 Lainnya
Cara Daftar :
Jika kalian berminat dan memiliki kaulifikasi diatas silahkan daftarkan diri kalian dengan cara :
- Silakan mengirimkan berkas lamaran Anda ke:Â dhelfina.mail@mayora.co.id
dengan subject: KODE_PENDIDIKAN TERAKHIR_DOMISILI
contoh: UH QC_S1 Kimia Univ ABC_Tangerang
Catatan
- Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun, atau bisa di bilang gratis
- Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi atau persyaratan
- Batas Pendaftaran sampai 30 Juli 2020